Perpecahan di Keraton Surakarta Hadiningrat memuncak pada dualisme klaim gelar Pakubuwono XIV (PB XIV) antara dua putra mendiang PB XIII: KGPH Hangabehi dan KGPAA Hamengkunegoro (Gusti Purbaya). Perbedaan fundamental keduanya terletak pada silsilah, dasar klaim, dan dukungan kerabat.
SILSILAH

PENDIDIKAN DAN PENGALAMAN
LEGITIMASI